Skip to main content

Mengintip Tawaran Berjualan Roti Kota


Panganan berupa roti banyak dicari orang. Roti kerap menjadi menu pilihan sarapan ataupun pengganjal lapar sewaktu-waktu. Makanya, banyak pebisnis yang membuka usaha roti. Salah seorang yang melihat peluang ini adalah Dian Narpani di Denpasar. Ia merintis bisnis roti sejak 2010 dengan mengusung merek Roti Kota.

Berbekal keahlian memasak, ia mampu membuat roti yang empuk dan enak. Ada 40 varian roti yang dihasilkannya. "Yang paling laris roti gulung kacang, gulung keju, gulung coklat, kismis, donat meses, juga donat keju," kata ibu dua anak ini.

Harga jual Roti Kota relatif terjangkau, yaitu sekitar Rp 3.000 per buah. Ternyata, roti buatan Dian mendapat sambutan bagus dari pasar. Bahkan, teman-temannya tertarik untuk ikut memasarkan. Demi menjawab permintaan itu, Dian pun mulai membuka peluang kemitraan tiga bulan kemudian. Cara ini pun diharapkan bisa memperkuat brand Roti Kota.

Menurut Dian, usaha ini cocok untuk ibu rumah tangga karena mudah cara pemasarannya. Mitra Roti Kota bisa memasok roti ke kantin sekolah, kantor atau warung dekat rumah. Sambil berjualan, mitra bisa tetap mengurus rumah tangga atau melakukan kegiatan lainnya. 

Untuk menjadi mitra Roti Kota, Dian tidak menetapkan kriteria dan investasi khusus. Hanya, mitra wajib membeli roti minimal 100 buah, dan tidak dikenakan biaya retur. "Diskon harga beli dari pusat hingga 40 persen," tutur Dian. 

Walaupun hanya memerlukan modal kecil dan cara kerjanya fleksibel, namun keuntungan dari usaha ini cukup menggiurkan. Kini, empat orang mitra Roti Kota di Denpasar dan Jimbaran mampu meraup omzet sekitar Rp 1 juta hingga Rp 1,8 juta per hari. Artinya, dalam sebulan, mereka bisa mengumpulkan omzet Rp 54 juta.

Keuntungan bersih mitra diperkirakan mencapai 40 persen atau sekitar Rp 21,6 juta per bulan. Dian menyebutkan, sekarang ini, mitra Roti Kota rata-rata mengambil roti dalam jumlah ribuan  potong per hari.

sumber : http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2013/05/26/1401418/Mengintip.Tawaran.Berjualan.Roti.Kota

Comments

Popular posts from this blog

Tiktok Küssen

Http//bitly/videostochillgirlsmerch memes http//bitly/videostochillmememerch extra 5% off order over $. Tomorrow Comedy Tiktok Play | Download Plzz like, subcribes my channal and also like , follow,share. Tiktok küssen . Leon Content Lukas White Tiktok Compilation Play | Download Tayler Holder And Dixie D Amelio Tik Tok Video Play | Download Die Verrucktesten Arten Zu Kussen Play | Download Tik Tok 23 Play | Download Huidhonger Tiktok Tip Play | Download I Tried To Kiss My Bestfriend Tiktok Compilation Play | Download Tiktok I M Your Chief Now Play | Download Bryce Halls Spills On His First Date With Addison Rae Hollywire Play | Download

Adsense High Cpc Trick

Dosto is video mai aapko bataugaa ki aap kaise apna cpc increase kar sakte hai. How to get high cpc in adsense without any risk, 100% working trick. High Cpc 57 Live Proof How To Get Adsense Admob Earning Play | Download If your video may looks useful all viewers , so will r. Adsense high cpc trick . Keywords by unique contents. How to get high cpc adsense. In this you will see the proof of how i increased adsence cpc 00$ to 117$ two days and increase adsense earning a. This method one of the you have also many professionals following t. Copyright disclaimer under section 107 of the act 1976, al. Copyright disclaimer under section 107 of the act 1976, allowance is m. Admob High Cpc Trick Keywords Adsense Highest 2019 Play | Download Admob High Cpc Trick Per Click 5 With Vpn 2018 Play | Download How Can We Get High Cpc

Adsense Verify Without Pin

This video will guide you, if you did not receive pin, how to verify your google adsense account, without verification, v. I created this short tutorial to explain the address verification process of google adsense account when you receive letter containing your pin. How To Verify Your Google Adsense Account With The Pin Received By Letter Tutorial Play | Download How to verify google adsense without pin code 2018. Adsense verify without pin . Hi everyone in this video we will teach you how to verify google. I hop like vi. Do so, mail a personal ide. To protect the security of accounts, google requires you verify your address before can send any payments. How to verify adsense account pin code for address verification google tutorials in this video you will see that manually. How to verify google adsense account without pin. (topic cover in this video) how to verify google adsense withou. Hy frie